Unduh PDF Unduh PDF

Kebanyakan orang lebih suka memainkan League of Legends dalam layar penuh untuk mengoptimalkan kinerja, tetapi ada saat tertentu yang membuat Anda harus menggunakan layar tidak penuh. Dengan melakukannya, Anda bisa mengakses jendela dan program lain secara lebih mudah saat bermain. Cara ini juga bisa meningkatkan sedikit kinerja karena terkadang beralih dari suatu gim ke desktop akan membebani kinerja CPU. [1] Beralih ke jendela tidak penuh bisa dilakukan dengan sangat mudah.

Metode 1
Metode 1 dari 2:

Beralih ke Layar Tidak Penuh Saat Bermain

Unduh PDF
  1. Buka jendela Settings dengan menekan " Esc ".
  2. Pilih " Windowed ", bukan " Fullscreen ” atau “ Borderless ".
  3. Anda bisa beralih dari modus layar penuh ke layar tidak penuh ketika bermain menggunakan pintasan ( shortcut ) Alt+Enter . [2]
    Iklan
Metode 2
Metode 2 dari 2:

Mengubah Berkas Konfigurasi

Unduh PDF
  1. Secara default, foldernya berada di C:\Riot Games\League of Legends.
  2. Buka berkas Game.cfg menggunakan Notepad.
  3. Gantilah 0 dengan 1 . Simpan berkasnya.
  4. Setelah Anda melakukan langkah ini, gim akan dijalankan dalam layar tidak penuh. Atur resolusi layar agar jendelanya menjadi lebih kecil.
    • Mungkin Anda harus menjalankan ulang gim agar perubahan ini diterapkan.
    Iklan

Tentang wikiHow ini

Halaman ini telah diakses sebanyak 5.259 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

Iklan