PDF download Unduh PDF PDF download Unduh PDF

Membuat sebuah berkas PDF adalah sebuah cara yang luar biasa untuk membagikan ide-ide Anda dan untuk memastikannya untuk tidak diubah tanpa meninggalkan sebuah jejak elektronik. Terdapat banyak cara untuk membuat sebuah berkas PDF dan semuanya cukup cepat dan mudah. Jika Anda ingin mengetahui bagaimana cara membuat berkas PDF, cukup ikuti langkah-langkah berikut ini.

Metode 1
Metode 1 dari 5:

Membuat sebuah PDF dari sebuah Dokumen Word pada Mac

PDF download Unduh PDF
  1. Terdapat banyak program pembuat PDF gratis, termasuk PDFCreator , PDF factory Pro dan PrimoPDF. Anda dapat menemukan dan mengunduh perangkat lunak ini secara daring. Kemungkinan besar juga Anda telah memiliki perangkat lunak pembuat PDF pada komputermu, seperti Adobe Acrobat (untuk membuat PDF) dan Adobe Reader (untuk membaca PDF). Carilah perangkat lunak pembuat PDF di komputer Anda sebelum Anda mengunduh apapun.
  2. Gunakan Microsoft Word untuk menulis dokumen apapun, yang pada akhirnya ingin Anda ubah menjadi sebuah PDF. Jika Anda telah menyelesaikan dokumen yang ingin Anda ubah, Anda cukup membukanya.
  3. Ini adalah opsi kedua dari bagian kiri atas dokumen.
  4. Ini adalah opsi kedua dari bagian bawah menu dropdown.
    • Sebagai alternatif, Anda dapat memilih "Save As".
  5. Ini adalah opsi pada bagian kiri bawah menu Print. Klik pada anak panahnya.
    • Sebagai alternatif, Anda dapat memilih "PDF" dari menu "Format".
  6. Ini akan membuka sebuah jendela baru yang akan memungkinkanmu untuk menyimpan dokumen tersebut.
  7. Pilih foldernya dengan mengklik pada anak panah di bawah nama berkas, untuk membuka sebuah daftar opsi.
  8. Ini akan mengubah dan menyimpan dokumen tersebut sebagai sebuah PDF.
    Iklan
Metode 2
Metode 2 dari 5:

Membuat sebuah PDF dari Sebuah Dokumen Word pada PC

PDF download Unduh PDF
  1. Terdapat banyak program pembuat PDF gratis, termasuk PDFCreator , PDF factory Pro dan PrimoPDF. Anda dapat menemukan dan mengunduh perangkat lunak ini secara daring.
    • Kemungkinan besar juga Anda telah memiliki perangkat lunak pembuat PDF pada komputermu, seperti Adobe Acrobat (untuk membuat PDF) dan Adobe Reader (untuk membaca PDF). Carilah perangkat lunak pembuat PDF di komputermu sebelum Anda mengunduh apapun.
  2. Gunakan Microsoft Word untuk menulis dokumen apapun yang pada akhirnya akan Anda ubah menjadi sebuah PDF. Jika Anda telah menyelesaikan dokumen yang ingin Anda ubah, Anda cukup membukanya.
  3. Atur preferensi dari PDF yang ingin Anda buat.
  4. Ini nyatanya tidak akan mencetak dokumen tersebut, namun akan mengubah dokumen tersebut menjadi sebuah PDF.
    Iklan
Metode 3
Metode 3 dari 5:

Menggunakan Sebuah Pengubah Daring pada PC atau Mac

PDF download Unduh PDF
  1. Jelajahi Internet untuk menemukan sebuah pengubah PDF yang gratis dan efektif. Salah satu pengubah yang dapat diandalkan adalah printinpdf.com
  2. Konverter apapun akan menyediakan opsi untuk menjelajahi berkas-berkasmu, untuk memilih berkas yang ingin Anda ubah.
  3. Kebanyakan pengubah daring akan membatasi sampai dengan tiga buah berkas secara sekaligus.
  4. Tunggu berkas untuk diubah ke PDF. Ini dapat memakan waktu beberapa menit, terutama jika Anda memiliki beberapa berkas. Saat prosesnya telah selesai, Anda akan diberitahukan bahwa berkas-berkasmu telah siap untuk diunduh.
  5. Klik pada berkas tersebut dan tunggu untuk mengunduhnya.
  6. Anda telah selesai membuat berkas PDF.
    Iklan
Metode 4
Metode 4 dari 5:

Menggunakan peramban Google Chrome

PDF download Unduh PDF
    • Ctrl+U=menggarisbawahi
    • Ctrl+ I=huruf miring
    • Ctrl+ B=huruf tebal
    • Ctrl+ C=menyalin
    • Ctrl+ V=menyelipkan
    • Ctrl+ X=memotong
    • Ctrl+ Z=membatalkan
    • Ctrl+ Y=mengulangi
    • Ctrl+ A=memilih semua
    • Ctrl+ Shift+Z=menyelipkan sebagai teks polos
    • Ctrl+F=menemukan
    • Ctrl+P=mencetak
  1. Cetak berkasnya. Pilih printernya ke 'save as PDF'.
    Iklan
Metode 5
Metode 5 dari 5:

Menggunakan Soda PDF

PDF download Unduh PDF
  1. Anda dapat menemukannya di sodapdf.com
  2. "From Any File", "From Clipboard", "Combine Files", "Batch Import" atau "From Scanner"
  3. Memungkinkanmu untuk membuat sebuah PDF dari format berkas apapun. Contohnya, "JPEG to PDF". Cukup mengklik pada berkas yang ingin Anda ubah dan klik Open.
  4. Ini akan membuat sebuah PDF dari hal terakhir yang telah Anda salin ke clipboard. Hal ini dapat berbasis sebuah gambar atau teks. Klik pada "From Clipboard" dan PDF milikmu akan dibuat dengan seketika itu juga.
  5. Opsi ini memungkinkan Anda untuk mengambil berbagai berkas dan menggabungkannya ke dalam satu PDF. Anda memiliki opsi untuk memilih satu berkas dalam satu satu waktu, sebuah folder atau PDF apapun yang kemungkinan telah Anda buka.
  6. Ini akan memungkinkan Anda untuk membuat PDF secara individual dari sekumpulan berkas. Anda memiliki opsi untuk menambahkan mereka satu per satu atau dari sebuah folder yang penuh.
  7. Di sini Anda memiliki opsi untuk membuat sebuah PDF secara langsung dari pemindaian sebuah dokumen. Opsi Input memungkinkanmu untuk memilih pemindai, resolusi dan kertas yang ingin Anda gunakan. Pengaturan Output memungkinkan Anda untuk membuat PDF sebagai sebuah dokumen baru, melampirkannya ke sebuah dokumen yang sudah ada atau membuatnya menjadi sebuah gambar. Anda juga memiliki opsi untuk memisahkannya menjadi beberapa berkas dan menjalankan OCR jika dibutuhkan.
    Iklan

Tips

  • Simpanlah berkas aslinya selalu meskipun Anda telah menyimpan berkas PDFnya. Ini biasanya lebih mudah untuk disunting.
  • Tautan di dalam teks tidak akan bekerja di dalam format PDF, jadi pastikan untuk menulis keseluruhan URL (http://something.com) daripada menautkan teksnya (membuat hyperlink).
Iklan

Tentang wikiHow ini

Halaman ini telah diakses sebanyak 22.555 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

Iklan