PDF download Unduh PDF PDF download Unduh PDF

Artikel wikiHow ini akan memandu Anda untuk menambahkan teks yang sama (seperti nama, nomor telepon, atau kutipan tertentu) pada bagian akhir setiap pesan yang Anda kirim lewat Yahoo! Mail.

Metode 1
Metode 1 dari 2:

Menggunakan Komputer

PDF download Unduh PDF
  1. Kunjungi https://mail.yahoo.com , lalu masukkan informasi akun jika Anda belum masuk ke akun Anda.
    • Tanda tangan yang Anda gunakan di Yahoo! Mail versi komputer akan berbeda dengan tanda tangan yang Anda gunakan di Yahoo! Mail versi ponsel. Bacalah bagian bawah artikel ini untuk mengatur tanda tangan di Yahoo! Mail versi ponsel.
  2. [1]
  3. Seluruh alamat surel yang terkait pada akun Yahoo! akan tampil pada kolom Email Addresses . Jika Anda memiliki lebih dari satu alamat surel, Anda harus mengatur tanda tangan untuk masing-masing alamat.
  4. Geser layar untuk melihat opsi ini.
  5. Teks yang Anda masukkan di kolom tanda tangan akan tampil di bagian bawah setiap surel yang Anda kirimkan, kecuali Anda menghapus teks tersebut secara manual saat menulis surel. Karena itu, pastikan tanda tangan Anda berisi kata-kata yang sopan. Berikut adalah beberapa kiat untuk membuat tanda tangan surel yang lebih bergaya:
    • Gunakan tombol Tt (tombol pertama di bilah alat tanda tangan) untuk mengubah ukuran huruf di tanda tangan.
    • Klik B untuk menebalkan huruf, atau I untuk memiringkan huruf.
    • Gunakan tombol A pertama untuk mengubah warna huruf, dan tombol A kedua untuk mengubah latar huruf.
    • Klik ikon tautan (yang berbentuk seperti rantai) untuk menyertakan tautan ke situs pribadi Anda.
    • Jika Anda menggunakan Twitter, Anda dapat menempelkan tweet terbaru Anda pada tanda tangan surel dengan mencentang opsi Include your latest tweet from Twitter . Setelah itu, Anda akan diminta masuk ke akun Twitter, dan mengeklik Authorize App di Twitter.
  6. Tanda tangan Anda kini akan disertakan pada setiap surel yang Anda kirim.
    Iklan
Metode 2
Metode 2 dari 2:

Menggunakan Aplikasi Ponsel

PDF download Unduh PDF
  1. Mail. Aplikasi ini memiliki ikon ungu dengan amplop putih, dan dapat ditemukan di layar utama (iPhone/iPad) atau daftar aplikasi (Android).
    • Tanda tangan yang Anda atur di Yahoo! Mail versi ponsel berbeda dengan tanda tangan yang Anda gunakan di Yahoo! Mail versi komputer.
  2. Setelah tombol berwarna biru, Anda dapat menggunakan tanda tangan di Yahoo! Mail.
  3. Tanda tangan bawaan aplikasi akan berbunyi “Send from Yahoo Mail for iPhone/Android.” . Jika Anda tidak ingin mengubah tanda tangan, lewati langkah ini.
  4. Kini, tanda tangan Anda telah tersimpan.
    Iklan

Tips

  • Pertimbangkan untuk menyertakan informasi kontak penuh, seperti nama, alamat, tautan situs, nomor telepon/faks/ponsel, dan alamat surel jika Anda menggunakan surel untuk kepentingan profesional.
  • Tanda tangan pada surel sangat berguna untuk melampirkan disclaimer , informasi hukum, dan persetujuan kerahasiaan.
Iklan

Tentang wikiHow ini

Halaman ini telah diakses sebanyak 8.307 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

Iklan