Unduh PDF Unduh PDF

Artikel wikiHow ini akan mengajarkan kepada Anda cara mengaktifkan atau menonaktifkan fitur pembaca PDF bawaan Google Chrome pada komputer, serta mengubah program peninjau PDF utama pada komputer Windows atau MacOS.

Metode 1
Metode 1 dari 4:

Mengaktifkan Fitur Peninjau PDF pada Chrome

Unduh PDF
  1. Peramban ini tersimpan di folder “ Applications ” pada komputer MacOS, dan segmen “ All Apps ” pada menu “Start” di komputer Windows.
  2. Tombol ini berada di pojok kanan atas jendela Chrome.
  3. Opsi ini berada di bagian bawah halaman.
  4. Opsi ini berada pada segmen “ Privacy and security ”, di bagian bawah daftar.
  5. Opsi ini berada di bagian bawah daftar.
  6. Selama alihan berada di posisi mati atau berwarna abu-abu, Chrome secara otomatis akan menampilkan konten berkas PDF, dan bukan mengunduhnya ke komputer. [1]
    Iklan
Metode 2
Metode 2 dari 4:

Menonaktifkan Fitur Peninjau PDF pada Chrome

Unduh PDF
  1. Peramban ini tersimpan di folder “ Applications ” pada komputer MacOS, dan segmen “ All Apps ” pada menu “Start” di komputer Windows.
  2. Tombol ini berada di pojok kanan atas jendela Chrome.
  3. Opsi ini berada di bagian bawah halaman.
  4. Opsi ini berada pada segmen “ Privacy and security ”, di bagian bawah daftar.
  5. Opsi ini berada di bagian bawah daftar.
  6. Selama alihan berada di posisi aktif atau berwarna biru, Chrome akan meminta Anda untuk mengunduh berkas PDF, dan tidak menampilkannya di jendela peramban secara langsung.
    Iklan
Metode 3
Metode 3 dari 4:

Mengubah Program Peninjau PDF Utama pada Komputer Windows

Unduh PDF
  1. Opsi ini berada pada kolom kiri.
  2. Daftar jenis berkas akan ditampilkan di sisi kiri jendela, dengan aplikasi yang terkait di sisi kanannya. [2]
  3. Program peninjau utama yang saat ini terpilih ditampilkan di sisi kanan entri.
  4. Sebagai contoh, jika saat ini program yang terpilih adalah Google Chrome, klik “ Google Chrome ”. Daftar aplikasi yang dapat membaca berkas PDF akan ditampilkan.
  5. Mulai sekarang, aplikasi terpilih secara otomatis akan digunakan untuk membuka berkas PDF pada komputer.
    Iklan
Metode 4
Metode 4 dari 4:

Mengubah Program Peninjau PDF Utama pada Komputer MacOS

Unduh PDF
  1. Menu akan dibuka setelahnya. [3]
  2. Program pembaca PDF utama yang saat ini terpilih akan ditampilkan di samping teks “ Open With ” pada layar/segmen ini.
    • Sebagai contoh, jika Preview ditetapkan sebagai program utama untuk membuka berkas PDF, Anda bisa melihatnya di segmen/layar tersebut.
  3. Daftar program alternatif akan ditampilkan.
  4. Jika Anda ingin menggunakan Chrome, pilih “ Google Chrome ”. Untuk mengubah Chrome menjadi program lain, cukup pilih opsi yang berbeda.
  5. Pesan konfirmasi akan ditampilkan.
  6. Mulai sekarang, aplikasi terpilih akan digunakan untuk membuka berkas PDF pada komputer secara otomatis.
    Iklan

Tentang wikiHow ini

Halaman ini telah diakses sebanyak 20.406 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

Iklan