Unduh PDF Unduh PDF

Artikel wikiHow ini akan mengajarkan kepada Anda cara mengubah nama tampilan Facebook menjadi satu nama atau kata. Jika tidak tinggal di Indonesia, Anda perlu menggunakan jaringan privat maya atau VPN yang memungkinkan Anda untuk menggunakan alamat IP Indonesia.

Bagian 1
Bagian 1 dari 3:

Mengubah Bahasa Antarmuka Menjadi Bahasa Indonesia

Unduh PDF
  1. Anda bisa menggunakan peramban web pada komputer untuk membuat perubahan bahasa, seperti Firefox atau Safari. Jika belum masuk ke akun, tikkan nama pengguna dan kata sandi akun terlebih dahulu.
    • Jika Anda belum memiliki layanan VPN yang memungkinkan Anda untuk menggunakan alamat IP Indonesia, unduh atau dapatkan layanan terlebih dahulu sebelum melanjutkan. ZenVPN merupakan opsi gratis yang menawarkan proses pendaftaran cepat.
  2. Ikon panah ini berada di pojok kanan atas halaman Facebook, di samping kanan ikon tanda tanya (?).
  3. Opsi ini berada di bagian bawah menu.
  4. Opsi ini berada di kolom kiri, di bagian tengah halaman.
  5. ” (“Bahasa apa yang ingin Anda gunakan saat membuka Facebook?”). Opsi ini merupakan segmen “ Edit ” atau “Sunting” pertama pada panel utama pengaturan.
  6. Biarkan jendela ini tetap terbuka karena Anda perlu mengaksesnya kemudian.
    Iklan
Bagian 2
Bagian 2 dari 3:

Mengubah Nama

Unduh PDF
  1. Anda bisa mengubahnya melalui pengaturan VPN.
  2. Menu ini berada pada tab peramban yang sebelumnya Anda akses.
  3. Opsi ini berada di pojok kiri atas halaman Facebook. Carilah ikon dua roda gigi untuk mengakses segmen ini.
  4. Opsi ini merupakan segmen “Sunting” pertama yang ditampilkan di bagian atas panel pengaturan utama. Setelah itu, nama akun Anda akan ditampilkan di kolom-kolom yang bisa disunting.
  5. Kolom ini merupakan kolom pertama yang ditampilkan di halaman.
  6. Kolom ini merupakan kolom ketiga yang biasanya diisi dengan nama belakang Anda.
    • Jika nama ditampilkan pada kolom “Tengah”, hapus nama tersebut.
  7. Tombol biru ini berada di bawah nama. Jendela konfirmasi pop-up akan ditampilkan.
  8. Tombol berwarna biru ini berada di pojok kanan bawah jendela. Setelah itu, nama profil/akun Anda akan diubah menjadi satu kata saja.
    Iklan
Bagian 3
Bagian 3 dari 3:

Mengembalikan Bahasa Antarmuka ke Opsi Sebelumnya

Unduh PDF
  1. Opsi ini berada di kolom kiri pengaturan, di bagian tengah halaman.
  2. Sekarang Facebook akan menggunakan opsi bahasa utama yang sebelumnya digunakan.
    Iklan

Tentang wikiHow ini

Halaman ini telah diakses sebanyak 15.631 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

Iklan