Unduh PDF Unduh PDF

Netflix memiliki proses pendaftaran yang relatif terperinci, tetapi tidak bertele-tele. Anda bisa membuat akun Netflix melalui perangkat seluler seperti ponsel pintar atau situs web Netfix!

Metode 1
Metode 1 dari 2:

Menggunakan Situs Web Netflix (Melalui Komputer Desktop)

Unduh PDF
  1. Setelah masa pemakaian gratis satu bulan berakhir, Anda bisa mengakses salah satu paket pembayaran berikut:
    • Basic ” – Mendukung layanan streaming kualitas HD dan akses melalui satu perangkat dengan biaya sekitar 7,99 dolar Amerika Serikat per bulan (sekitar 110 ribu rupiah).
    • Standard ” - Mendukung layanan streaming kualitas HD dan akses melalui dua perangkat secara bersamaan dengan biaya sekitar 9,99 dolar Amerika Serikat (sekitar 150 ribu rupiah).
    • Premium ” - Mendukung layanan streaming kualitas HD dan Ultra HD, serta akses melalui empat perangkat secara bersamaan. Paket ini ditawarkan dengan biaya 11,99 dolar Amerika Serikat per bulan (sekitar 160 ribu rupiah).
  2. Pastikan Anda memasukkan alamat surel aktif yang masih digunakan saat ini.
  3. Anda memiliki tiga opsi:
    • Credit or Debit Card ” – Masukkan informasi kartu kredit/debit, kemudian klik Start Membership .
    • PayPal ” – Klik Continue to PayPal , kemudian masukkan informasi akun PayPal.
    • Netflix Gift Card ” – Masukkan kode kartu hadiah dan kode pos tempat tinggal, kemudian klik Redeem Gift Card .
    • Anda juga bisa memilih opsi " Standard Definition " atau " High-Definition Blu-Ray ".
  4. Perangkat ini nantinya bisa digunakan untuk mengakses Netflix.
  5. Nama ini diperlukan oleh semua orang yang akan menggunakan akun Anda.
  6. Sekarang Akun Anda sudah aktif!
    • Penggunaan layanan Netflix selama satu bulan pertama tidak akan dikenai biaya.
    Iklan
Metode 2
Metode 2 dari 2:

Menggunakan Aplikasi Netflix (pada Perangkat Seluler)

Unduh PDF
  1. Setelah masa pemakaian gratis selama satu bulan berakhir, Anda akan dikenakan biaya melalui paket-paket berikut:
    • Basic ” – Mendukung layanan streaming kualitas HD dan akses melalui satu perangkat dengan biaya sekitar 7,99 dolar Amerika Serikat per bulan (sekitar 110 ribu rupiah).
    • Standard ” - Mendukung layanan streaming kualitas HD dan akses melalui dua perangkat secara bersamaan dengan biaya sekitar 9,99 dolar Amerika Serikat (sekitar 150 ribu rupiah).
    • Premium ” - Mendukung layanan streaming kualitas HD dan Ultra HD, serta akses melalui empat perangkat secara bersamaan. Paket ini ditawarkan dengan biaya 11,99 dolar Amerika Serikat per bulan (sekitar 160 ribu rupiah).
  2. Pastikan Anda menggunakan alamat surel yang aktif dan masih digunakan. [1]
  3. Anda mungkin perlu menyentuh tombol Continue dan/atau memasukkan kata sandi, tergantung kepada pengaturan ponsel.
  4. Anda bisa memilih " Visa ", " MasterCard ", " Amex ", " Discover ", or " None ", lengkap dengan nomor kartu yang akan digunakan.
  5. Informasi kuesioner ini mencakup film dan acara televisi kesukaan Anda, nomor telepon, dan perangkat yang akan digunakan untuk mengakses layanan Netflix.
  6. Akun Anda sekarang sudah aktif!
    Iklan

Tips

  • Anda bisa menggunakan Netflix pada beragam perangkat, termasuk komputer, ponsel, tablet, TV pintar, dan konsol permainan.
  • Untuk memverifikasi nomor telepon, klik Send Code di bagian atas halaman Netflix, periksa aplikasi perpesanan pada ponsel untuk melihat kode, dan masukkan kode yang diterima pada kolom entri kode Netflix.
Iklan

Peringatan

  • Jangan menggunakan akun Netflix atau informasi kartu debit/kredit orang lain tanpa izin yang jelas dari pemiliknya.
  • Netflix akan menetapkan biaya bulanan, kecuali Anda membatalkan penggunaan akun.
Iklan

Tentang wikiHow ini

Halaman ini telah diakses sebanyak 14.337 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

Iklan