Unduh PDF Unduh PDF

Artikel wikiHow ini akan menunjukkan kepada Anda cara memasang pembaruan aplikasi pada perangkat Android dengan memperbarui aplikasi yang memiliki versi terbaru, atau dengan mengaktifkan pembaruan otomatis.

Metode 1
Metode 1 dari 2:

Melakukan Pembaruan Secara Manual

Unduh PDF
  1. Buka aplikasi Play Store .
  2. Tombol tersebut berada di pojok kiri atas layar.
    • Untuk memasang semua pembaruan yang tersedia, sentuh pilihan UPDATE ALL yang ada di bagian atas layar.
    • Jika diminta, berikan izin pada aplikasi atau setujui syarat dan ketentuan baru yang berlaku.
    Iklan
Metode 2
Metode 2 dari 2:

Melakukan Pembaruan Secara Otomatis

Unduh PDF
  1. Buka aplikasi Play Store .
  2. Tombol tersebut berada di pojok kiri atas layar.
  3. Pilihan tersebut berada di bagian bawah menu.
  4. Pilihan tersebut berada di bagian atas menu pada segmen " General ".
    • Pilih “ Auto-update apps at anytime ” untuk memperbarui aplikasi menggunakan koneksi data seluler. Anda akan dikenakan biaya penggunaan data oleh pihak penyedia layanan seluler.
    • Pilih “ Auto-update apps over Wi-Fi only ” agar pembaruan otomatis dilakukan ketika perangkat terhubung ke jaringan Wi-Fi.
    • Untuk menghentikan pembaruan otomatis, pilih “ Do not auto-update apps ”.
    Iklan


Tentang wikiHow ini

Halaman ini telah diakses sebanyak 77.431 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

Iklan