Unduh PDF Unduh PDF

Artikel wikiHow ini akan mengajarkan kepada Anda cara memperbarui perangkat lunak sistem pada iPad menggunakan fitur “ Software Update ” pada perangkat atau iTunes pada komputer desktop.

Metode 1
Metode 1 dari 2:

Menggunakan Fitur “ Software Update

Unduh PDF
  1. Buat cadangan berkas dari iPad . Biasanya, pembaruan iOS tidak akan menyebabkan kehilangan data. Akan tetapi, perlu diingat bahwa terkadang kerusakan atau masalah dapat terjadi.
  2. Gunakan kabel pengisi daya yang disertakan dalam paket pembelian perangkat untuk menghubungkan iPad ke stopkontak atau komputer desktop.
  3. Agar pembaruan iOS yang berukuran cukup besar dapat diunduh, iPad harus terhubung dengan jaringan WiFi .
  4. Pilihan ini berada di bagian atas halaman.
    • Jika tautan ini tidak ditampilkan, perangkat sudah menjalankan perangkat lunak terbaru dan belum ada pembaruan yang tersedia.
  5. Setelah itu, proses pengunduhan dan pemasangan akan dimulai.
    • Durasi pembaruan akan bergantung kepada jumlah pembaruan dan kecepatan jaringan WiFi.
  6. Iklan
Metode 2
Metode 2 dari 2:

Menggunakan iTunes

Unduh PDF
  1. Untuk mengunduh pembaruan perangkat lunak iPad, Anda harus menggunakan iTunes dengan versi terbaru .
  2. Buat cadangan berkas dari iPad . Biasanya, pembaruan iOS tidak akan menyebabkan kehilangan data. Akan tetapi, perlu diingat bahwa terkadang kerusakan atau masalah dapat terjadi.
  3. Gunakan kabel yang disertakan dalam paket pembelian perangkat dan sambungkan ujung USB pada komputer, serta ujung Lightning atau konektor 30-pin pada porta pengisian daya iPad.
    • Jika iTunes tidak dijalankan secara otomatis, buka iTunes melalui komputer secara manual.
  4. Ikon tersebut berada di pojok kiri atas jendela aplikasi, di bawah bilah peralatan.
  5. Jika tersedia, iTunes akan menawarkan Anda untuk mengunduh dan memasang pembaruan untuk iPad.
  6. iTunes akan mengunduh pembaruan secara otomatis dan memasangnya setelah pengunduhan selesai.
    • iPad harus tetap terhubung selama proses pengunduhan dan pemasangan berlangsung. [1]
    • iTunes harus terhubung ke internet selama rangkaian proses pembaruan berlangsung.
    Iklan

Tentang wikiHow ini

Halaman ini telah diakses sebanyak 28.026 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

Iklan