PDF download Unduh PDF PDF download Unduh PDF

Banyak orang tertarik dengan korek Zippo karena kualitas dan daya tahannya. Namun selain mengganti batu dan membersihkan korek secara berkala, Anda harus mengisi ulang cairan Zippo bila tinggal tersisa sedikit. Gunakan informasi berikut untuk mengetahui cara mengisi ulang korek Zippo.

Langkah

PDF download Unduh PDF
  1. Watermark wikiHow to Mengisi Ulang Korek Zippo
    Anda dapat menggunakan jenis cairan korek apa saja, tetapi jangan menggunakan cairan untuk memanggang.
    • Cairan korek dapat diperoleh di kebanyakan toko obat dan toko renovasi rumah. Disarankan cairan korek merek Zippo berkualitas tinggi, untuk kinerja yang optimal.
  2. Watermark wikiHow to Mengisi Ulang Korek Zippo
    Pegang kuat bagian sisi roda batu mana saja dengan 2 jari. Pegang bagian bawah Zippo dengan tangan lainnya lalu tarik pada logam untuk mencabut isi korek dari selubung.
    • Roda batu adalah lingkaran berlekuk yang Anda hidupkan dengan ibu jari untuk menyalakan api.
    • Kotak logam seharusnya cukup mudah dikeluarkan, tetapi Anda mungkin harus menariknya agak kuat jika belum pernah dicabut.
  3. Watermark wikiHow to Mengisi Ulang Korek Zippo
    Taruh di tempat yang aman untuk sementara waktu.
  4. Watermark wikiHow to Mengisi Ulang Korek Zippo
    Tulisannya yaitu "Lift to fuel."
  5. Watermark wikiHow to Mengisi Ulang Korek Zippo
    Luruskan klip kertas biasa, masukkan ke lubang kecil untuk mengangkat penyokong.
  6. Watermark wikiHow to Mengisi Ulang Korek Zippo
    Jika Anda membeli tabung cairan korek berukuran besar, Anda dapat memindahkan sebagian isinya ke botol semprot kecil untuk memudahkan pengisian cairan ke korek.
  7. Watermark wikiHow to Mengisi Ulang Korek Zippo
    Ulangi langkah ini sebanyak mungkin sampai benar-benar membasahi kapas.
  8. Watermark wikiHow to Mengisi Ulang Korek Zippo
    Tempatkan kotak logam kembali ke selubung .
    • Tekan ke bawah logam. Tekan lembut untuk memastikannya aman.
  9. Watermark wikiHow to Mengisi Ulang Korek Zippo
    Cuci tangan Anda untuk memastikan tidak ada cairan korek di tangan Anda.
  10. Watermark wikiHow to Mengisi Ulang Korek Zippo
    Jika Zippo tidak menyala setelah tiga kali mencoba, tambahkan lebih banyak cairan korek untuk kapas.
    Iklan

Tips

  • Tempat paling baik untuk mengisi ulang Zippo adalah di atas wastafel yang mudah untuk melakukan pembersihan.
  • Selain mengisi ulang Zippo Anda juga dapat membersihkan korek yang telah Anda cabut.
Iklan

Peringatan

  • Jangan memencet semua cairan korek ke kapas sekaligus. Kapas memerlukan beberapa detik untuk dapat menyerap cairan. Jika Anda melakukannya Anda akan membuat berantakan.
  • Jangan isi ulang korek Zippo di atas permukaan kayu atau permukaan lain yang bisa rusak karena terkena cairan korek.
  • Berhati-hatilah karena Anda dapat menghancurkan roda batu atau kaca ketika menarik korek dari selubung.
Iklan

Hal yang Anda Butuhkan

  • Korek Zippo
  • Cairan korek
  • Wastafel (opsional)

Tentang wikiHow ini

Halaman ini telah diakses sebanyak 82.863 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

Iklan