PDF download Unduh PDF PDF download Unduh PDF

Pernahkah Anda memiliki jaket atau tas tangan membosankan yang perlu dihias ulang? Buatlah bunga seperti dalam artikel ini, sulam, dan semuanya akan jadi baru kembali! Dengan keterampilan dasar, Anda dapat membuat bunga-bunga ini dalam beberapa menit dan menambahkan sentuhan gaya.

Langkah

PDF download Unduh PDF
  1. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Banyak sekali benang yang dapat dipilih dan masing-masing mewakili jenis bunga tertentu. Tampilan seperti apa yang Anda inginkan?
    • Pertimbangkan warna, ketebalan, serat, dan instruksi. Jika Anda masih pemula, pilih satu warna -- lebih mudah melihat bagaimana sulaman berjejer dan bagian mana yang perlu diperbaiki.
  2. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Nomor-nomor diukur dengan satuan: milimeter atau pecahan dari satu inci. Ukuran apa saja boleh digunakan, tetapi benang yang tebal bekerja paling baik dengan hakpen, begitu juga sebaliknya. Seperti yang telah disebutkan sebelumnya, jika Anda baru saja memulai, buatlah hiasan meriah.
  3. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Ini adalah langkah pertama untuk semua karya.
    • Langkah ini disingkat menjadi "ch" dalam pamflet-pamflet.
    • Jika Anda tidak tahu cara merajut atau memegang hakpen, berlatihlah sebelum membuat bunga ini.
  4. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Tusuk ini digunakan dalam setiap rajutan karena dapat menggabungkan, menuntaskan baris dengan mengikat, memperkuat tepian, atau bahkan memindahkan benang ke posisi yang berbeda tanpa mengganggu pola.
    • "Sl st" adalah singkatan untuk "tusuk selip."
    • Dalam proyek ini, tusuk selip menciptakan cincin awal bunga.
  5. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Ini terhitung sebagai tusuk ganda pertama Anda. Rantai ini akan menjadi dasar kelopak bunga.
  6. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Anda akan melihat cincin berikutnya mulai terbentuk.
    • "Tusuk ganda" disingkat menjadi "dc."
  7. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Bagian pertama selesai. Yuhuuu!
    • Tusuk selip tadi bergabung dengan lingkaran kedua menjadi sebuah cincin. Inilah bagian tengah bunga Anda!
  8. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Kini Anda mulai mengerjakan kelopak bunga!
  9. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Singkatan yang akan Anda jumpai di situs-situs pola atau rajut adalah "hdc."
  10. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Kelopak bunga mulai hidup!
    • Masing-masing disingkat menjadi "dc" dan "tc".
    • Anda mungkin ingin membuat variasi dari tusuk ganda dan tusuk triple , tergantung pada ketebalan benang dan ukuran hakpen Anda. Tiga dapat sedikit terlalu lebar untuk benang yang lebih tipis.
  11. 11
    Tambah rantai untuk kelopak yang lebih tajam (opsional). Jika Anda ingin kelopak yang lebih memanjang dan tajam, tambahkan rantai biasa ("ch"). Jika Anda lebih suka kelopak bulat, lewatkan langkah ini.
    • Ingat pilihan yang Anda buat. Gunakan cara yang sama untuk setiap kelopak, atau bunga akan terlihat miring.
  12. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Tusuk ini akan melengkapi bentuk kelopak Anda.
  13. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Apakah Anda melihat bentuk kelopak yang berbeda?
  14. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Mulailah tusuk berikutnya setiap kali Anda selesai membuat tusuk selip, hingga Anda memiliki 5 kelopak.
  15. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Voila ! Ini adalah kelopak terakhir!
    • Jika Anda ingin bunga kecil, lain kali pilih hakpen yang lebih kecil dan benang yang lebih halus. Hakpen dan benang ini lebih sulit digunakan dan membutuhkan keahlian lebih.
  16. Watermark wikiHow to Merajut Bunga
    Masukkan ekor benang melalui beberapa tusukan di bagian belakang bunga dengan hakpen Anda dan rapikan.
    Iklan



Tips

  • Semua pamflet merajut menggunakan singkatan. Kenali singkatan-singkatan tersebut:
    • hdc= half double crochet (tusuk ganda setengah)
    • ch= chain (tusuk rantai)
    • dc= double crochet (tusuk ganda)
    • Gunakan ukuran hakpen yang direkomendasikan pada label benang rajut
    • sl st= slip stitch (tusuk selip)
    • tc= triple ( or treble ) crochet (tusuk triple atau tusuk treble )
  • Mulailah dengan benang tipis untuk bunga yang lebih kecil, dan benang tebal untuk bunga besar.
  • Semprotkan sedikit air pada bunga-bunga Anda agar tampak bersinar.
Iklan

Hal yang Anda Butuhkan

  • Benang rajut
  • Hakpen atau jarum rajut
  • Gunting

Tentang wikiHow ini

Halaman ini telah diakses sebanyak 47.814 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

Iklan