Unduh PDF Unduh PDF

Tangkapan layar ( screenshot ) seperti apa yang membuat Facebook mengirimkan notifikasi? Jawabannya tidak sederhana. Artikel wikiHow ini akan menjelaskan berbagai hal mengenai notifikasi tangkapan layar pada Facebook.

Hal yang Perlu Anda Ketahui

  • Facebook tidak mengirim notifikasi apabila Anda atau seseorang menangkap layar story , posting, video, atau hal lain yang mirip.
  • Anda akan mendapatkan notifikasi apabila ada orang menangkap layar pesan Messenger yang dienkripsi.
  • Apabila ada orang yang menangkap layar pesan Messenger yang dienkripsi, Anda akan melihatnya di dalam chat .
Metode 2
Metode 2 dari 2:

Bagaimana cara mengetahui jika ada orang yang menangkap layar chat yang dienkripsi?

Unduh PDF
  1. Profil orang yang menangkap layar akan ditampilkan dalam chat tersebut. Jadi, orang yang menangkap layar tidak akan disembunyikan.
    • Anda juga bisa meneruskan ( forward ) pesan yang dienkripsi dengan menyentuh dan menahan pesan hingga muncul sebuah menu. Namun, ketika Anda melakukannya, sebuah notifikasi yang bertuliskan " [Nama Anda] forwarded a message " akan muncul di dalam chat . [1]

Tips

  • Walaupun Anda akan selalu mendapatkan notifikasi apabila ada orang yang meneruskan atau menangkap layar pesan yang dienkripsi, Anda bisa mengubah pengaturan notifikasi agar Facebook juga memberi tahu Anda mengenai tindakan lain, misalnya jika ada orang yang menyukai foto Anda.
  • Untuk menangkap layar tanpa memberi tahu orang lain, cobalah menggunakan trik tertentu, misalnya dengan memotret layar ponsel Anda menggunakan ponsel lain. Jadi, ketahuilah bahwa orang lain juga bisa menggunakan cara ini untuk menangkap layar pesan Anda.
Iklan

Tentang wikiHow ini

Halaman ini telah diakses sebanyak 2.451 kali.

Apakah artikel ini membantu Anda?

Iklan